Siap Menangkan ISO, Warga Sabak Auh Yakin Cabup H Irving Mampu Bawa Siak Lebih Maju

Cabup Siak340 Dilihat

Warga meminta kepada Irving Kahar, ketika jadi Bupati nanti pembangunan infrastruktur di Kecamatan Sabak Auh semakin ditingkatkan. Diantaranya yakni pembangunan turap dan jalan pertanian.

“Warga minta dibuatkan turap, sebab tepi sungai sudah mulai longsor. Selain itu juga untuk menghalau air sungai supaya tidak langsung masuk ke areal persawahan, sebab bisa menyebabkan padi menjadi lambat tumbuh,” ucap Sukirmanto.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *