Pisah-sambut di Dinas PU Siak, H Irving: Terus Jaga Kekompakan

Siak620 Dilihat

Salah satu pejabat teras Dinas PU Tarukim Siak, Tengku Ferdi saat diwawancarai awak media mengaku selama di bawah kepemimpinan H Irving, telah banyak inovasi yang diwujudkan demi kemajuan Kabupaten Siak.

“Kami mengakui, selama beliau memimpin Dinas PU Siak ini telah cukup banyak inovasi-inovasi yang diwujudkan demi kemajuan Kabupaten Siak. Dan marahnya beliau kepada kami (bawahannya, red), bukan marah karena benci atau tidak suka, tapi marahnya itu untuk membimbing kami agar lebih disiplin dan tidak asal-asalan dalam bertugas,” papar Tengku Ferdi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *