Bukan Hanya Sekedar Janji, Cabup H Irving Akan Buktikan Program Merata

Cabup Siak273 Dilihat

Dijelaskan Irving bahwa, sejumlah program serta visi dan misi yang akan dijalankannya. Visinya adalah membawa masyarakat Siak sejahtera. Dengan konsep merata, masyarakat pasti semua dapat, tanpa memandang agama, suku, maupun partai.

“Tidak akan ada lagi, orang-orang tertentu saja yang dapat merasakan program Pemerintah, namun akan merata sampai pelosok-pelosok Desa,” sebutnya.

Irving mengatakan bahwa APBD Kabupaten Siak, cukup besar yaitu Rp2,8 Triliun dan APBD-P Rp3,8 Triliun, namun realisasinya baru 40 sampai 45 Persen. Bagaimana mau menambah kalau realisasi saja kecil.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *