Diduga Terlibat Kasus Narkoba, Oknum Ketua Bapekam di Siak Layak Dipecat

Hukum1258 Dilihat

Sehingga belum diketahui secara pasti sejauh mana keterlibatan oknum Ketua Bapekam yang diduga terlibat kasus Narkoba tersebut, apakah dirinya hanya sebagai pengguna atau justeru sebagai pengedar. Juga belum diketahui secara pasti apakah ia ditangkap sendirian, atau ada rekannya yang lain.

Namun, pihak Polsek Siak Kecil melalui Kanit Reskrim Aipda Rudi Sirait, membenarkan terkait kabar adanya oknum Ketua Bapekam di wilayah hukum Kabupaten Siak itu yang telah diamankan karena diduga terlibat kasus Narkoba.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *